Ia juga mengatakan, kondisi saat ini adalah waktu yang tepat untuk membantu masyarakat Kabupaten Pandeglang.
“Harapan saya kita hadir di tengah waktu yang tepat untuk membantu masyarakat. Target utama kita tahun ini dapat meningkatkan ekonomi kerakyatan dari berbagai sektor baik perikanan, perdagangan ataupun pertanian,” pungkasnya. (Tio)