Di tempat sama, Aipda (Purn) Marda"i menyampaikan rasa
syukur dan terimakasihnya kepada unsur Polres Serang Kota. Dirinya mengaku
senang atas kunjungan tersebut di sela-sela menikmati masa pensiunnya.
"Alhamdulillah senang, meski sudah pensiun masih dikunjungi.
Karena ini jadi bentuk kepedulian dari instansi Polri terhadap kami selaku
purnawawirawan," ucapnya.
Baca Juga:
Sambut HUT Bhayangkara Ke-77, Kapolres Rohil Anjangsana ke Purnawirawan Polri
Ia pun berharap, kegiatan tersebut mampu meningkatkan
kepercayaan masyarakat terhadap instansi Polri, terlebih di momen perayaan HUT
Bhayangkara ke-75.
"Semoga di HUT Bhayangkara, ini jadi momen bagi
polisi meningkatkan kepercayaan masyarakat. Dan semoga instansi Polri semakin
jaya," pungkasnya. (Tio)